Blogger Jateng

Cara Membuat Kue Dari Tepung Beras

Cara membuat kue dari tepung beras -  Membuat kua jika diawali dari hati tentunya akan terasa enak, sesusah apapun pembuatan kue jika anda berusaha untuk membuatnya tentu akan menjadi mudah untuk dilakukan. Karena dalam konteks ini kita harus lebih kreatif dan juga mengandalkan feeling agar terciptanya kue yang inginkan deng lezat dari resep aslinya. Sepertihalnya cara membuat kue dari tepung beras sekarang ini cukp banyak model, jenis seta kelezatan yang di buat dengan kreatifitas para ibu.

Pada umumnya cara mambuat kue dari tepung beras berupa kue lapis dan masih banyak jenis lainnya, terkenal pula dengan kelembutan serta aroma yang sangat memiliki ciri khas. Biasanya juga ditambahkan seperti penyedap seperti suji, pandan, dan juga masih banyak lain sebagainnya. Oleh karena itu kue basah lebih mudah didapatkan di pasaran seperti pasar tradisional ataupun di toko-toko kue dan oleh-oleh.

Berikut akan kami bagikan resep cara membuat kue dari tepung beras

1. Resep kue lapis dari tepung beras

Cara membuat kue lapis dari tepung beras  ini cukup mudah anda bisa lakukan berikut bahannya
Resep kue lapis dari tepung beras
Bahan PembuatanTakaran
  • Pewarna makanan
2 jenis
  • Tepung sagu
75 gram
  • Tepung beras
275 gram
  • Gula Halus
300 gram
  • Garam
1/2 Sendok Teh
  • Santan
1 Liter
  • Daun Pandan
3 Lembar

2. Resep Kue Beras Korea

Cara membuat kue beras korea ini cukup mudah anda bisa lakukan berikut bahannya
Resep kue beras Korea

Bahan PembuatanTakatan
Minyak Wijen4 sendok makan
Air mineralSecukupnya
Tepung Beras350 gram
Bawang Bombay di potong-potong
1/2 buah
Cabai Iris Panjang
Sesuai selera
Wortel 35 gram
Minyak Wijen
1 sendok makan

Posting Komentar untuk "Cara Membuat Kue Dari Tepung Beras"